Postingan

MESIN KANTOR LISTRIK

Gambar
MESIN LISTRIK      1.     Mesin ketik listrik  Source: Lazada.co.id Berdasarkan alat pencetaknya (typing elemen) mesin tik listrik terbagi dalam dua jenis , yaitu mesin tik listrik system batang huruf dan mesin tik listrik system bola huruf a.     Mesin tik listrik system batang huruf Alat pencetak sama seperti pada mesin tik manua , yaitu berupa balok huruf pada bagian ujung batang huruf . jika tuts ditekan , maka balok huruf akan menekan pita , hingga pada kertas akan tamoak bekasnya sebagaihsil ketikm dan akan menggerkan gandaran kekiri satu spasi b.     Mesin tik listrik system bola huruf Alat pencetak berbentuk bola , jika tuts ditekan , maka bola huruf akan berputar sambil memukul pita mesin -           Tipe huruf antara lain : 1.     Pics , ukuran hurufnya agak besar 2.     Prestige pica, ukuran hurufnya sama ...

MESIN KANTOR ELEKTRONIK

MESIN KETIK ELEKTRONIK      1.  Mesin ketik elektronik A.pengertian Mesin ketik elektronik adalah mesin tik yang bekerja secara elektronis dengan mempergunakan sumber tenaga ( power source ) dari battery atau AC adaptor B. perbedaan antara mekanis dan elektronis Perbedaan pada mesin ketik elektro-mekanis dan mesin ketik elektronis adalah bahwa mesin listrik tidak mempunyai bagian yang bergerak ( seperti roda gigi dan luas ) , tetapi hanya memilki sirkuit mikro elektronis . produksi mesin ketik elektro-mekanis yang menggunakan bola cetak seperti bola golf semakin berkurang kebanakan mesin ketik elektronis menggunakan roda huruf yang dikena sebagai daisy wheel C.   fasilitas fasilitas atau keunggulan mesin ketik elektronik             Fasilitas utama :     1.   Koreksi pengangkatan otomatis : mesin ketik elektronik memiliki memori koreksi yang mengingat karakter yang baru ...